Bila teman-teman sedang perlu solusi atas pertanyaan: “1. Apa yang menyebabkan Indonesia kaya akan hasil pertanian, terutama rempah-rempah yang sangat dibu…”, maka teman-teman sudah berada di tempat yang tepat.
Di halaman ini ada beberapa solusi mengenai soal itu. Silahkan lanjutkan membaca …
——————
Pertanyaan
1. Apa yang menyebabkan Indonesia kaya akan hasil pertanian, terutama rempah-rempah yang sangat dibutuhkan oleh bangsa-bangsa Barat ?
2. Jelaskan yang dimaksud dengan istilah 3G (Gold, Glory dan Gospel) !
3. Bagaimana revolusi industri yang terjadi di Eropa dapat memotivasi bangsa-bangsa Barat untuk datang ke Indonesia ?
4. Sebutkan negara-negara bangsa Barat yang pernah menjelajah ke Indonesia dan pemimpinnya !
5. Bagaimana sikap masyarakat Indonesia terhadap kedatangan bangsa-bangsa Barat ?
#Jawab nya yang lengkap ya kak:)
#jawab lengkap,benar jadikan ter baik
#kalo hanya nyuri poin/ga lengkap ga usah jawab
Solusi #1 untuk Soal:
1. Apa yang menyebabkan Indonesia kaya akan hasil pertanian, terutama rempah-rempah yang sangat dibutuhkan oleh bangsa-bangsa Barat ?
2. Jelaskan yang dimaksud dengan istilah 3G (Gold, Glory dan Gospel) !
3. Bagaimana revolusi industri yang terjadi di Eropa dapat memotivasi bangsa-bangsa Barat untuk datang ke Indonesia ?
4. Sebutkan negara-negara bangsa Barat yang pernah menjelajah ke Indonesia dan pemimpinnya !
5. Bagaimana sikap masyarakat Indonesia terhadap kedatangan bangsa-bangsa Barat ?
#Jawab nya yang lengkap ya kak:)
#jawab lengkap,benar jadikan ter baik
#kalo hanya nyuri poin/ga lengkap ga usah jawab
1. Apa yang menyebabkan Indonesia kaya akan hasil pertanian, terutama rempah-rempah yang sangat dibutuhkan oleh bangsa Barat?
= Indonesia terletak di garis Khatulistiwa, sehingga Indonesia memiliki tanah yang subur dan iklim yang cocok untuk bertani.
2. Jelaskan yang dimaksud dengan istilah 3G (Gold, Glory dan Gospel)!
= Gold (kekayaan), tujuan utama bangsa barat pergi ke timur adalah untuk mencari rempah-rempah, karena harga rempah dibarat sangat mahal. harga rempah-rempah di asia lebih murah oleh karena itu bangsa barat membeli rempah dari asia dan menjualnya di daerah mereka untuk mendapatkan kuntungan yang lebih.
Glory (kejayaan), bangsa barat bertujuan untuk mencari rempah-rempah, karena mereka ingin mendapatkan lebih mereka melakukan penjajahan bagi sebagian besar wilayah negara-negara asia.
Gospel (menyebarkan ajaran agama Nasrani), selain bertujuan untuk mencari rempah-rempah bangsa barat juga bertujuan untuk menyebarkan agama nasrani mereka pada bangsa yang berada di timur.
3. Bagaimana revolusi industri yang terjadi di Eropa dapat memotivasi bangsa-bangsa Barat untuk datang ke Indonesia?
= Revolusi industri merupakan salah satu pendorong imperialisme modern. Sudah sangat lama bangsa-bangsa Eropa mengetahui Nusantara ( Indonesia ) sebagai sumber rempah-rempah. Bahkan sebelum masehi. Pada masa tersebut, mereka masih kesulitan terutama pada masalah transportasi, kondisi politik, dan keamanan. Revolusi industri yang terjadi sekitar 1750-1850 merupakan salah satu pendorong kedatangan bangsa-bangsa barat ke Indonesia.
4. Sebutkan negara-negara bangsa Barat yang pernah menjelajah ke Indonesia dan pemimpinnya!
= PORTUGIS ( Alfonso de Albuquerque ), SPANYOL ( Fernando de magelheans ), PRANCIS ( Deandels ), INGGRIS ( Thomas Stamford Raffles ), BELANDA ( Cornelius de housman ), JEPANG ( Tomoyuki yomoshita / ヨモシタトモユキ)
5. Bagaimana sikap masyarakat Indonesia terhadap kedatangan bangsa-bangsa Barat?
= Reaksi bangsa Indonesia terhadap kedatangan bangsa Barat pada awalnya disambut dengan hangat, mulai Portugal, Spanyol hingga Belanda di abad ke 15 dan 16, karena mereka awalnya juga berniat untuk berdagang rempah-rempah dan mengadakan kerjasama di bidang tersebut. Namun, reaksi rakyat mulai berubah saat bangsa barat mulai berniat menjalankan sistem monopoli dagang rempah-rempah, memaksa penduduk lokal menjual produk kepada mereka, mencampuri urusan domestik kerajaan lokal hingga merendahkan mereka plus menguasai wilayah warga lokal, seperti yang dilakukan Portugal dan Belanda . Hal inilah yang membuat bangsa Indonesia mulai berontak dan berusaha mengusir keberadaan mereka di nusantara.
Monmaap kl slh. Heuheuheu
——————
Demikianlah tanya-jawab tentang 1. Apa yang menyebabkan Indonesia kaya akan hasil pertanian, terutama rempah-rempah yang sangat dibu…, mimin harap dengan solusi di atas dapat membantu memecahkan soal sobat.
Mungkin sobat masih mempunyai pertanyaan lain, silahkan pakai menu pencarian yang ada di website ini.