Apabila teman-teman lagi butuh jawaban dari soal: “ciri ciri bangun ruang, balok, kubus, dan tabung ”, maka teman-teman berada di artikel yang benar.
Di halaman ini tersedia pilihan solusi tentang soal itu. Silahkan baca kelanjutannya ….
——————
Soal
ciri ciri bangun ruang, balok, kubus, dan tabung
Solusi #1 untuk Soal: ciri ciri bangun ruang, balok, kubus, dan tabung
Jawaban:
Bangun ruang memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
1. Memiliki wajah atau sisi permukaan
2. Memiliki tepi atau rusuk (tempat bertemunya sisi dengan sisi lainnya)
3. Memiliki sudut
4. Memiliki volume
Balok memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
1. Memiliki 6 sisi, 4 sisi berbentuk persegi panjang dan 2 sisi berbentuk kotak dan sejajar
2. Memiliki 12 rusuk, dengan 8 pasang rusuk yang sama panjang
3. Memiliki 8 sudut
4. Memiliki 12 garis diagonal bidang/sisi, 4 garis diagonal ruang
5. Memiliki 6 bidang diagonal
Kubus memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
1. Memiliki 6 sisi berbentuk kotak
2. Memiliki 12 rusuk yang sama panjang
3. Memiliki 8 sudut yang sama besar
4. Memiliki 12 garis diagonal bidang/sisi, 4 garis diagonal ruang
5. Memiliki 6 bidang diagonal
Tabung memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
1. Tidak memiliki titik sudut, rusuk, diagonal bidang, dan bidang diagonal
2. Sisi bangun ruang tabung tersusun dari 3 sisi: 2 lingkaran dan 1 persegi panjang.
3. Tinggi tabung ditentukan berdasarkan jarak antara titik pusat bidang lingkaran alas dan lingkaran atas.
——————
Demikian tanya-jawab mengenai ciri ciri bangun ruang, balok, kubus, dan tabung , diharapkan dengan jawaban di atas dapat membantu menyelesaikan masalah teman-teman.
Jika teman-teman masih memiliki soal lain, silahkan pakai menu search yang ada di laman ini.