Bila sobat lagi mencari jawaban atas soal: “Dibantu ya kak..mekanika fluida, terima kasih yang udah bantu..”, maka teman-teman berada di website yang tepat.
Di sini ada beberapa solusi tentang soal tersebut. Yuk telusuri lebih lanjut.
——————
Pertanyaan
Dibantu ya kak..mekanika fluida, terima kasih yang udah bantu..
Solusi #1 untuk Soal: Dibantu ya kak..mekanika fluida, terima kasih yang udah bantu..
>>Fluida: Hukum Utama Hidrostatika<<
Penjelasan:
Hukum utama hidrostatika menyatakan bahwa semua titik yang terletak pada kedalaman yang sama dan dalam fluida yang sama, maka besar tekanan hidrostatisnya akan sama besar.
Sehingga dapat dituliskan sebagai berikut
[tex]\boxed{\boxed{P_A=P_B}}\\\boxed{\boxed{\rho_1gh_1=\rho_2gh_2}}\\\boxed{\boxed{\rho_1h_1=\rho_2h_2}}[/tex]
dimana:
ρ₁ = Massa jenis zat cair 1(kg/m³)
ρ₂ = Massa jenis zat cair 2(kg/m³)
h₁ = Tinggi permukaan zat cair 1 (cm)
h₂ = Tinggi permukaan zat cair 2 (cm)
Penyelesaian:
Diketahui:
Air = Fluida 1
Minyak = Fluida 2
Perbedaan ketinggian 4,2 cm
- Δh = 4,2 cm
Tinggi air 8,4 cm
- h₁ = 8,4 cm
Massa jenis air 1 gr/cc
- ρ = 1 gr/cc = 1 gr/cm³ = 1.000 kg/m³
Ditanya
Massa jenis minyak
Jawab:
Pertama, cari dulu tinggi minyak (h minyak)
[tex]\Delta h =h_2-h_1\\4,2\ cm =h_2-8,4\ cm\\h_2=4,2\ cm+8,4\ cm\\h_2=12,6\ cm[/tex]
lalu, masukan ke rumus
[tex]\rho_1h_1=\rho_2h_2\\(1\ gr/cc)(8,4\ cm)=\rho_2(12,6\ cm)\\(1\ gr/cc)(8,4)=\rho_2(12,6)\\\rho_2 = \frac{8,4\ gr/cc}{12,6} \\\boxed{\rho_2=\bold{\frac{2}{3}\ gr/cc }}\\\boxed{\rho_2=\bold{0,667\ gr/cc }}\\\boxed{\rho_2=\bold{667\ kg/m^3 }}[/tex]
Maka, massa jenis minyak tersebut adalah sebesar 0,667 gram/cc
#FeyRune ^_^
Semoga membantu 🙂
——————
Nah itulah jawaban tentang Dibantu ya kak..mekanika fluida, terima kasih yang udah bantu.., mimin harap dengan solusi tadi bisa membantu memecahkan soal sobat.
Bila kamu masih ada soal lainnya, jangan ragu pakai tombol pencarian yang ada di artikel ini.