Jika kamu sedang mencari jawaban atas pertanyaan: jelaskan apa yg di mksd dgn wirausaha dan kewirausahaan, maka kamu berada di tempat yang tepat.
Disini ada beberapa jawaban mengenai pertanyaan tersebut. Silakan baca lebih lanjut.
Pertanyaan
jelaskan apa yg di mksd dgn wirausaha dan kewirausahaan
Jawaban #1 untuk Pertanyaan: jelaskan apa yg di mksd dgn wirausaha dan kewirausahaan
wirausaha yaitu pekerjaan yang dilakukan secara mandiri dan berani
kewirausahaan adalah kemampuan seseorang dlm mengoptimalkan segala sumber daya yg ada
Jawaban #2 untuk Pertanyaan: jelaskan apa yg di mksd dgn wirausaha dan kewirausahaan
Wirausaha berasal dari kata “wira” dan “usaha”. ” wira” berarti pejuang, pahlawan, manusia unggul teladan, berbudi luhur, gagah, berani,dan berwatak agung. Adapun “usaha” berarti perbuatan untuk mencapai sebuah tujuan.
Kewirausahaan
-Menurut Robert D. Hisrich, kewirausahaan adalah proses kreatif untuk menciptakan sesuatu yang bernilai tinggi dengan mengoptimalkan segala daya upaya, seperti mencurahkan waktu, dana, psikologis, dan penerimaan penghargaan atas kepuasan seseorang.
-Menurut Peter F. Drucker, kewirausahaan adalah kemampuan untuk menciptakan sesuatu yang baru dan berbeda.
-Menurut Stephen Robins, kewirausahaan adalah proses mengejar berbagai peluang untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan melalui inovasi.
-Menurut Salim Siagian, kewirausahaan adalah semangat,perilaku, dan kemampuan membentuk respon positif kepada peluang untuk mendapatkan keuntungan bagi diri sendiri dan pelayanan yang lebih baik kepada pelanggan atau masyarakat, serta menciptakan dan menyediakan produk yang lebih bermanfaat dan menerapkan cara kerja yang lebih efisien dan efektif melalui keberanian mengambil resiko, kreativitas, Inovasi, dan kemampuan manajemen.
Sekian tanya-jawab mengenai jelaskan apa yg di mksd dgn wirausaha dan kewirausahaan, semoga dengan ini bisa membantu menyelesaikan masalah kamu.