Kalau kamu lagi perlu solusi dari soal: jelaskan perbedaan sifat dari larutan asam, basa dan garam, maka sobat sudah berada di tempat yang tepat.
Di artikel ini tersedia beberapa jawaban tentang soal itu. Ayok ketahui lebih lanjut.
——————
Soal
jelaskan perbedaan sifat dari larutan asam, basa dan garam
Solusi #1 untuk Soal: jelaskan perbedaan sifat dari larutan asam, basa dan garam
JAWABAN:
Asam adalah senyawa yang bila dilarutkan dalam air menghasilkan ion hidrogen. Basa adalah senyawa yang bila dilarutkan dalam air menghasilkan ion hidroksida (OH⁻), dengan tingkat keasaman atau pH > 7. Garam merupakan senyawa yang terbentuk dari reaksi antara asam dan basa.
SEMOGA BERMANFAAT:V
MAAF KLOK SALAH
Solusi #2 untuk Soal: jelaskan perbedaan sifat dari larutan asam, basa dan garam
Jawaban:
Asam
- Rasanya asam
- Menimbulakan korosif
- mengubah kertas lakmus biru jadi merah
Basa
- Licin di kulit
- Rasanya agak pahit
- Mengubah kertas lakmus merah jadi biru
Garam
- Bersifat Elektrolik (bisa menghantarkan listrik)
- Bersifat netral
Penjelasan:
@kikibrainly
#CMIIW
——————
Demikian solusi tentang jelaskan perbedaan sifat dari larutan asam, basa dan garam, diharapkan dengan solusi di atas bisa membantu menjawab pertanyaan kamu.
Apabila teman-teman masih punya pertanyaan lain, silahkan pakai menu pencarian yang ada di tempat ini.