Kalau teman-teman sedang perlu solusi dari pertanyaan: “persamaan garis h adalah”, maka kamu ada di halaman yang benar.
Di halaman ini tersedia pilihan solusi tentang soal tersebut. Yuk baca lebih jauh.
——————
Pertanyaan
persamaan garis h adalah
Jawaban #1 untuk Pertanyaan: persamaan garis h adalah
MAPEL = MATEMATIKA
KELAS = 8
BAB = PERSAMAAN GARIS LURUS
diketahui :
– garis g melalui titik ( -5,0 ) dan ( 0,3 )
– titik h melalui titik ( 0,3 )
ditanya : persamaan garis h ??
——- Persamaan Garis Lurus ——-
gradien garis g ( m1 )
m1 = (y2 – y1)/(x2 – x1)
m1 = (3 – 0 )/( 0 – (-5) )
m1 = 3/5
gradien garis h, karena tegak lurus dengan garis g maka ;
m1 . m2 = -1
3/5 . m2 = -1
m2 = -1 × 5/3
m2 = -5/3
persamaan garis g melalui titik ( 0,3 )
y – y1 = m2( x – x1 )
y – 3 = -5/3( x – 0 )
3( y – 3 ) = -5( x – 0 )
3y – 9 = -5x
5x + 3y – 9 = 0
jawaban A.
semoga membantu
——————
Demikian tanya-jawab tentang persamaan garis h adalah, semoga dengan jawaban di atas bisa membantu menjawab pertanyaan kamu.
Jika kamu masih mempunyai soal lain, silahkan pakai menu search yang ada di tempat ini.