KelasInspirasi.com

Cara Belajar Efektif dan Tempat Menemukan Inspirasi Bisnis, Usaha atau Kreasi Unik
Menu
  • Home
  • Inspirasi Bisnis
  • Kreasi Unik
  • Pendidikan
    • Tanya Jawab
    • Belajar
    • Guru
    • Ilmu
    • Tips Belajar
  • About Us
  • Contact Us
  • Disclaimer
  • Privacy Policy

Jawaban Sebutkan pemanfaatan gelombang radar !

Bila kamu lagi membutuhkan solusi atas pertanyaan: Sebutkan pemanfaatan gelombang radar !, maka teman-teman sudah berada di artikel yang tepat.

Di artikel ini tersedia beberapa jawaban tentang pertanyaan tadi. Silahkan baca jawabannya ….

——————

Pertanyaan

Sebutkan pemanfaatan gelombang radar !

Jawaban #1 untuk Pertanyaan: Sebutkan pemanfaatan gelombang radar !

Kelas: VIII
Mata Pelajaran: Fisika 
Materi: 
Getaran dan Gelombang

Kata Kunci: Radar 


Pembahasan:

 

Radar (Radio Detection and Ranging) adalah sistem pendeteksi
obyek yang menggunakan gelombang radio untuk menentukan jarak, sudut, atau
kecepatan benda.

 

Penggunaan radar antara lain adalah:

 

1.   
Radar kapal: digunakan oleh
kapal untuk menemukan jarak terhadap bentuk muka bumi seperti palung laut,
semenanjung, karang dan batuan serta terhadap kapal lainnya.

2.   
Radar pesawat: Pesawat terbang
dilengkapi dengan perangkat radar yang memperingatkan akan adanya hambatan atau
benda yang mendekati rute penerbangan dan memberikan perhitungan ketinggian pesawat
yang akurat.

3.   
Radar navigasi: Radar ini
digunakan oleh bandara dan pelabuhan laut untuk menjamin keamanan pesawat
terbang dan kapal laut. Jenis radar ini mendeteksi kedekatan pesawat terbang dan
kapal laut. Radar di bandara mengidentifikasi identitas dan ketinggian pesawat
serta jaraknya.

4.   
Radar penginderaan cuaca: Radar
ini digunakan untuk mendeteksi awan, topan, dan siklon tropis untuk peramalan
cuaca dan membantu menangani bencana alam.

5.   
Radar lalu lintas: radar ini
digunakan polisi unutk mendeteksi kecepatan mobil yang tinggi.

6.   
Radar pencari: Ini digunakan oleh
pihak militer untuk mendeteksi peluru kendali atau misil yang terbang dari
darat-ke-udara. Jenis radar ini sering digunakan di pangkalan militer dan dalam
pengawasan pantai,

7.   
Sistem penuntun rudal: Radar
ini digunakan untuk menemukan target rudal dan sering ada di pesawat militer

8.   
Radar untuk penelitian biologi:
radar pengamat Burung dan Serangga sering digunakan oleh ilmuwan untuk melacak
pola migrasi hewan.

 

——————

Demikian tanya-jawab mengenai Sebutkan pemanfaatan gelombang radar !, semoga dengan jawaban di atas dapat membantu memecahkan soal sobat.

Bila sobat masih mempunyai soal lainnya, tak usah ragu pakai tombol pencarian yang ada di laman ini.

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi pada Twitter(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi di Linkedln(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi pada Pinterest(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi di Telegram(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru)

Menyukai ini:

Suka Memuat...

Related Posts:

  • Jawaban gelombang elektromagnetik yang digunakan…
  • Jawaban Selang waktu 4 mikro sekrup menerima…
  • Jawaban Radar adalah alat yang dapat mencari gelombang....
Prev Article
Next Article

Leave a Reply

Batalkan balasan

Random Post

  • Pelatihan Apa Saja Yang Wajib Diikuti Bidan?
  • Apa Perbedaan Antara KC Dan KCP?
  • 16:9 Setara Dengan Berapa Cm?
  • Jawaban Injih mas sami sami, matur nuwun....
  • Apa Perbedaan Antara Photobooth Dan Photobox?
  • 3 4 Sdt Berapa Gram?
  • Beda Pocari Sweat Dan Ion Water: Mana Yang Lebih Baik Untuk Hidrasi?
  • Jika Ada 3 Anak Berapa Jumlah Saudara Kandung Mereka?
  • 1 Jp Berapa Jam?
  • Berapa Kubik Pasir Muatan 1 Truk?

Find us on Facebook

KelasInspirasi.com

Cara Belajar Efektif dan Tempat Menemukan Inspirasi Bisnis, Usaha atau Kreasi Unik

Inspirasi Yang Banyak Dicari

  • kerajinan tangan yang mudah dibuat sendiri
  • cara membuat kerajinan tangan dari botol aqua gelas
  • cara membuat lampu hias dari kertas karton
  • https://kelasinspirasi com/jawaban-kalimat-berikut-ini-yang-menggunakan-konjungsi-adalah-a-banyak-orang-tua-yang-tidak-tahu-efek-n/
  • manfaat barang bekas
  • cara membuat tempat pensil dari barang bekas yang mudah
  • https://kelasinspirasi com/jawaban-perbedaan-yang-terlihat-pada-fermentasi-asam-laktat-dengan-alkohol-ialah-pada-fermentasi-alkohol-a/
  • kerajinan dari barang bekas botol aqua
  • https://kelasinspirasi com/jawaban-sorry-i-am-late-the-traffic-a-because-b-because-of-c-due-to-d-thanks-to-e-thank-you/
  • https://kelasinspirasi com/jawaban-47-bagian-yang-berfungsi-sebagai-penanda-buku-yang-dibaca-adalah-a-judul-b-penulis-c-sampul-d/

Inspirasi Pilihan

  • https://kelasinspirasi com/jawaban-1-banyaknya-kasus-pembunuhan-yang-mendominasi-pemberitaan-di-media-merupakan-bukti-bahwa-pembelajar/
  • Sarana yang digunakan pelukis untuk menghasilkan sebuah karya lukisan atau gambar disebut… Sarana yang digunakan pelukis untuk menghasilkan sebuah karya lukisan atau gambar disebut…
  • inç 2 54 cm
  • https://kelasinspirasi com/jawaban-kamus-data-data-dictionary-adalah-komponen-system-manajemen-basis-data-yg-berfungsi-untuk-a-men/
  • https://kelasinspirasi com/jawaban-kalimat-berikut-ini-yang-menggunakan-konjungsi-adalah-a-banyak-orang-tua-yang-tidak-tahu-efek-n/
  • https://kelasinspirasi com/jawaban-1the-weather-looks-unwell-today-i-still-go-for-work-a-because-b-since-c-unless-d-however/
  • https://kelasinspirasi com/jawaban-beda-murah-dengan-murahan/
  • https://kelasinspirasi com/jawaban-perbedaan-yang-terlihat-pada-fermentasi-asam-laktat-dengan-alkohol-ialah-pada-fermentasi-alkohol-a/
  • https://kelasinspirasi com/jawaban-ide-pokok-paragraf-dalam-cerita-timun-mas/
  • Riau : Tanjung Pinang = : Lahat

Kategori

  • Belajar (32)
  • Guru (10)
  • Ilmu (1)
  • Inspirasi Bisnis (22)
  • Kreasi Unik (34)
  • Pendidikan (16)
  • Quiz (1)
  • Tanya Jawab (14,467)
  • Tips Belajar (13)
Copyright © 2025 KelasInspirasi.com
%d